Tulisan ini merupakan bagian ketiga dari dua tulisan sebelumnya dan merupakan bagian terakhir. Bagian ini masih memaparkan penelitian mengenai Divisi, Pendidikan, Keterampilan Karyawan, dan Produksi Penerbit anggota Ikapi DKI Jakarta. Hanya, lebih fokus dan mendalam, yaitu (1) mengenai hubungan bentuk…
Category: Penerbitan
DIVISI, PENDIDIKAN, DAN PRODUKSI PENERBIT IKAPI DKI JAKARTA (2)
Pendahuluan Ini merupakan tulisan kedua dari tiga tulisan. Bagian ini memaparkan penelitian mengenai Divisi, Pendidikan, Keterampilan Karyawan, dan Produksi Penerbit anggota Ikapi DKI Jakarta. Penelitian berlangsung di Jakarta selama Mei sampai Juni 2008. Selama dua bulan, 121 penerbit Ikapi DKI…
DIVISI, PENDIDIKAN, DAN PRODUKSI PENERBIT IKAPI DKI JAKARTA (1)
Pendahuluan Mulai hari ini disajikan penelitian mengenai Divisi, Pendidikan, dan Produksi Penerbit Ikapi DKI Jakarta. Tulisan disajikan secara bersambung dalam tiga bagian. Pertama, mengenai deskripsi anggota Ikapi DKI Jakarta pada Juli 2007. Kedua, mengenai Divisi, Pendidikan, dan Keterampilan Karyawan Penerbit…
RESTORASI BUKU DI INDONESIA
Buku merupakan salah satu bentuk media untuk menyebarkan pikiran dan perasaan, menyebarkan kebudayaan. Semakin lama ia bertahan dan luas jangkauannya, semakin banyak pembacanya. Semakin banyak pembacanya, semakin besar kemungkinan isinya bertahan dalam alam pikiran dan perasaan pembacanya. Hanya dengan restorasi…
MENUMBUHKAN MINAT BACA
Minat baca yang rendah sangat mengkhawatirkan pemerintah. Melalui UU No. 43, 2007, pemerintah mendorong minat baca melalui jalur keluarga, jalur satuan pendidikan, dan jalur masyarakat. Namun, bagi mahasiswa, beban hidup, biaya kuliah, dan biaya buku-buku perkuliahan masih tetap berat. Karena…
Penerbitan sebagai Ilmu (2)
B. PENERBITAN SEBAGAI ILMU. Ilmu, menurut Mohammad Hatta, suatu pengetahuan yang teratur dari hal pekerjaan hukum sebab dan akibat. Hubungan sebab akibat itu disebut juga “kausalita”. Sebab itu hukum sebab akibat itu disebut juga hukum kausal. Keterangan itu mestilah teratur…
Penerbitan sebagai Ilmu (1)
Walau sudah tiga perguruan tinggi, — Jurusan Teknik Grafika dan Penerbitan, Politeknik Negeri Jakarta (PNJ), Politeknik Negeri Media Kreatif (PNMK), dan Unpad — menyelenggarakan pendidikan bidang penerbitan, ilmu ini belum memperoleh tempat yang sesuai dalam tatanan taksonomi (nomenklatur) ilmu-ilmu di…